Promo BD36

Mampukah Real Madrid Hancurkan Atletico Madrid

Mampukah Real Madrid Hancurkan Atletico Madrid

Detik Bola | Berita Bola Menjelang laga final Liga Champions yang akan digelar 29 Mei mendatang, muncul banyak prediksi seputar siapa yang laik jadi juara. Real Madrid dinilai memiliki kans lebih besar jika dikaitkan dengan pencapaian di ajang kompetisi yang sama sebelumnya.

Sejak awal digelarnya ajang kompetisi Liga Champions, Los Blancos sudah pernah memenangkan 10 gelar si kuping besar tersebut, sementara 3 kali harus berada di posisi runner up. Sementara anak asuh Diego Simeone memiliki catatan lebih sedikit, yang hanya pernah mengisi posisi kedua sebanyak dua kali, tanpa sekalipun pernah naik podium juara. Tapi memang, bukan hanya sejarah itu saja yang dijadikan patokan, performa di lapangan, bagaimana kesolidan tim, serta taktik yang tepat diberikan pelatih juga akan sangat berkontribusi untuk memenangkan laga paling dinanti musim 2015/2016 tersebut.

Messi Jagokan Atletico, Simeone Siap Menang

Selain prediksi sejumlag pengata sepakbola, sejumlah pemain bola duniapun tak luput dari keinginan untuk memberikan pendapat siapa yang akan memenangkan pertandingan final Liga Champions tersebut. Salah satunya adalah mega bintang Barcelona Lionel Messi. Dia mengaku bahwa timnya tentu akan sangat senang jika Atletico Madrid yang keluar sebagai juara, meskipun pada babak semifinal La Blaugrana disingkirkan oleh Los Rojiblancos tersebut. Messi beralasan bahwa tak ada satupun fans skuatnya yang ingin Real Madrid meraih gelar, sehingga akan bagus jadinya melihat madrid kecewa tanpa gelar musim ini.

Menjawab tantangan dari sejumlah pihak untuk memenangkan laga, pelatih Atletico Madrid Diego Simeone mengaku siap untuk memenangkan laga tersebut, karena merupakan sebuah kesempatan yang sangat indah dan didambakan oleh klubnya. Dia juga bertekad akan mempersiapkan tim semaksimal mungkin jelang laga digelar, dimana masih tersisa 14 hari untuk berlatih dan mematangkan formasi dan taktik. Dia juga memastikan untuk menurunkan semua pemain terbaik untuk mendukung target menang.

Soal Tiket, Kubu Real Madrid Dan Atletico Protes

Ada hal yang cukup mengusik jelang laga final Liga Champions, selain persiapan dan kans menang tim Real Madrid  dan Atletico Madrid, yaitu kemungkinan penjualan tiket. Kabarnya UEFA selaku penyelenggara hanya memberi jatah 18 ribu tiket bagi masing-masing klub yang berlaga, sementara 44 ribu lainnya didominasi oleh UEFA. Terang saja hal itu membuat manajemen masing-masing klub protes mengingat mereka memiliki basic  masa yang jauh lebih besar dari jumlah tersebut. Terungkap juga bahwa ternyata apa yang dilakukan UEFA sudah terjadi juga pada laga final sebelumnya yang penjualan tiketnya juga didominasi oleh UEFA.

Untuk mengetahui bagaimana hasil akhir dari partai final Liga Champions musim 2015/2016 tersebut, tentunya Anda perlu menyaksikan langsung, karena dijamin akan sangat seru dan bertebaran trik dan performa luar biasa dari para pemain masing-masing tim. Apakah Real Madrid yang akan keluar jadi juara atau malah rival sekotanya Atletico Madrid ?

Detik Bola | Berita Bola, Ulasan Panduan, Galeri, Jadwal Bola, Pasaran Bola

Bandar 36 Agen Bola Terpercaya


About AdminDetikBola

Check Also

VAR

VAR Dulu atau Wasit Dulu? Direktur Wasit FIFA Memberi Jawaban

Perdebatan mengenai penggunaan Teknologi Bantuan Wasit (VAR) dalam sepakbola telah mencapai puncaknya dalam beberapa tahun …

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *