Detik Bola | Berita Bola Berikut merupakan seragam resmi yang telah dirilis dari 24 negara yang berpartisipasi di turnamen EURO 2016 yang diselenggarakan di Perancis. Sebelumnya Adidas dan Puma telah merilis seragam untuk negara-negara partisipan EURO 2016 pada bulan Desember lalu. Sementara dari pihak Nike baru merilisnya pada bulan Maret lalu.
Berikut seragam / kit dari negara-negara tim EURO 2016 :
*)Klik untuk memperbesar
Nike telah meluncurkan seragam home dan away timnas Inggris yang akan digunakan di EURO 2016
Seragam home dan away Perancis untuk kompetisi Euro 2016 mendatang sudah di luncurkan oleh Nike dan telah dipergunakan dipertandingan persahabatan.
Inilah seragam yang akan dikenakan Cristiano Ronaldo dan kawan-kawan di Euro 2016 nanti
Seragam home dan away Kroasia dengan sentuhan ciri khasnya telah dirilis pada 18 Maret 2016
Turki juga telah merilis seragam home dan away untuk Euro 2016 dengan ciri khasnya yang unik
Seragam home dan away Jerman dari Adidas juga telah resmi dirilis pada 11 Nobember 2016 dengan warna putih sederhana dan warna hitam pada kerah.
Seragam home dan away milik Spanyol ini dirilis Adidas dengan warna merah dan kuning menyala
Seragam Islandia ini ternyata disuplai oleh merek Italia “Errea” untuk kompetisi besar Euro 2016 mendatang
Seragam Italia di suplai oleh Puma dengan desain klasik warna biru untuk seragam homenya.
Seragam timnas Belgia mengedepankan warna kombinasi merah, hitam, dan kuning untuk seragam home dan untuk awaynya dominasi biru langit dengan bendera Belgia dibagian depannya
Dengan dominasi warna maroon dan logo Federas i Sepakbola Rusia diseluruh bagian seragam timnas Russia akan tampil di Euro 2016
Tidak banyak perubahan yang didapat pada seragam Swedia yang dirilis oleh Adidas.
Setelah lolos ke Euro 2016, Wales merilis seragam home dengan dominasi merah dari Adidas
Seragam Polandia dari Nike
Seragam Republik Ceko dari Puma dengan dominasi merah untuk home dan putih untuk away.
Inilah seragam Irlandia Utara dari Adidas setelah mereka lolos masuk ke Euro 2016.
Seragam Ukraina persembahan dari Adidas
Seragam Hungaria rilisan Adidas, warna merah dan putih tampaknya banyak mendominasi negara-negara Eropa timur
Seragam Rumania ini diproduksi oleh Joma, dan akan dikenakan saat mereka berlaga di Euro 2016.
Puma telah merilis seragam Switzerland sejak 10 Februari 2016.
Diproduseni oleh Puma, Slovakia tampil dengan dominasi putih untuk home dan biru untuk away.
Puma juga merilis seragam Austria, lagi-lagi dengan dominasi warna merah untuk home dan putih untuk away.
Seragam Albania diproduseni oleh Macron yang tampaknya sudah diambil alih oleh Adidas.
Walaupun telah dirilis oleh Umbro tampaknya seragam ini kurang terpublikasi.
Detik Bola | Berita Bola, Ulasan Panduan, Galeri, Jadwal Bola, Pasaran Bola
Bandar 36 Agen Bola Terpercaya